SENTER TANPA BATERAI

SENTER TANPA BATERAI
CARA BUAT SENTER TANPA BATERAI | KLIK DI GAMBAR...

24 Januari 2018

Soal UN no 13 SMK TSM 2014 / 2015 paket soal B disertai dengan Pembahasan



13. Perhatikan gambar di bawah. Alat pengangkat hidrolik sepeda motor yang terdiri dari piston A1 = 40 cm2 dan A2 = 2.000 cm2. Jika gaya F1 yang digunakan untuk memompa piston sebesar 20 N, berapkah gaya F2 yang digunakan untuk mengangkat sepeda motor?


a.  1000 N
b.  2000 N
c.  4000 N
d.  14000 N
e.  40000 N

Pembahasan :

Untuk menyelesaikan soal diatas menggunakan perbandingan

Diketahui :
A1 = 40 cm2
A2 = 2.000 cm2
F1 = 20 N
F2 = ?
 
Penyelesaian :












Jadi besarnya gaya yang digunakan untuk mengangkat sepeda motor adalah 1000 Newton 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar